gambar pemilik

HANDARU DWIKI YUNTARA

IT STUDENT COLLEGE | FOOTBALL TRAVELER

ABOUT ME

Halo Semuanya perkenalkan nama saya Handaru Dwiki Yuntara orang-orang biasa memanggilku Ndaru. Saya lahir pada tanggal 2 Februari 2004 di kota Trenggalek. Saya merupakan anak kedua dari dua bersaudara. dari kecil saya sangat suka bermasin sepka bola. dan saya ikut tim yang bernama singa muda saya berlatih dan mengikuti kompetisi ditim itu

Cerita Pendidikan
.

Dulu saya disekolah di SD negeri 1 Ngadirenggo yang lokasinya hanya berjarak sekitar 70 meter dari rumah saya. Saat disekolah dasar saya lulus dengan nilai Ujian Nasional Tertinggi. Lalu saya meneruskan untuk sekolah di SMP negeri 1 Pogalan ketika di smp saya meenyukai teman sekelas tetapi NT(bertepuk sebelah tangan). DIsmp saya tidak terlalu rajin tetapi masih masuk diperingkat 10 besar. Setelah itu saya meneruskan di SMA Negeri 1 Trenggalek. Di SMA saya hanyan mendapatkan peringkat dikelas 1. Stelah itu covid menyerang dan saya sudah jarang belajar lagi dan tidak masuk 10 besar

Cerita Kuliah

Untuk sekarang saya sedang berkuliah dipoliteknik terbaik di Indonesia yaitu POLITEKNIK ELEKTRONIGA SURABAYA saya mengambil program studi D3 Teknik Informatika. Saya bangga kuliah disini. Saya menemukan beberapa teman baru yang bisa akrab namun saya tidak bisa akrab dengan semua orang


Mengenai program studi yang saya ambil ini diawal awal saya merasa kesusahan. Karena jujur disma saya tidak kepikiran untuk masuk jurusan IT bahkan disma saya jarang pegang laptop even itu cuma buat kerjain tugas diword dan ini merupakan saran dari kakak saya. Saya sempat berfikir tidak akan survive di jurusan ini karena dikelas saya ada yang sudag jago. Tetapi ada pelajaran Ketrampilan Non Teknis yang membuat saya kembali bersemangat dan selalu berfikir positif soal bisa itu hanyalah wektu


Belajar dulu jagonya nanti ~ Dea Afrizal

PORTFOLIO

1. Langkah - langkah melakukan hosting

2. Tugas PPT Dampak Internte

Klik titik tiga lalu buka catatan untuk melihat note

3. Tugas Membuat Pola Dengan JavaScript

CONTACT

CLick To Send Message